Langsung ke konten utama

5 Fitur Bawaan Yang Dihilangkan Di Windows 10



Raksasa perangkat lunak, Microsoft, akan segera meluncurkan Sistem Operasi (OS) baru Windows generasi selanjutnya yang diberin nama Windows 10. Beberapa fitur terbaru akan hadir dalam Windows seperti browser terbaru Spartan dan fitur virtual Asistant, Cortana.



Ada yang baru, ternyata ada pula aplikasi atau fitur lama yang nantinya akan dibuang dari Windows 10. Beberapa merupakan fitur lama yang masih sering kita mainkan.

Berikut adalah fitur lama yang akan "dipensiunkan" oleh Microsoft:

1. Windows Media Center




Aplikasi buatan Microsoft yang memulai debutnya pada 2002 yang dibundling dengan Windows XP Special Edition. Sebenarnya Media Center sudah dihentikan pengembangannya sejak 2009. Media Center dihilangkan dari Windows 10 dikarenakan kurangnya user yang memakai fitur tersebut.

2. DVD Playback




Menurut Microsoft, DVD dihilangkan dari fitur di Windows 10 dengan alasan aplikasi tersebut perlu terpisah sendiri. Jika anda benar-benar membutuhkan software ini, ada beberapa software alternatif yang bisa digunakan seperti VLC Media Player. Namun jika ingin pemutar DVD yang lebih banyak fungsi bisa menggunakan CyberLink Power DVD atau Corel WinDVD.

3. Desktop Gadget


Nah meski sepele, namun Gadget Desktop ini sangat berguna untuk anda para pengguna Windows 7 karena banyak varian dari gadget windows yang membantu pekerjaan seperti Jam, pemberitahu cuaca atau kalender. Jika anda membutuhkan yang hampir sama seperti ini, anda bisa mendownloadnya di 8GadgetPack.com

4. Solitaire, Minesweeper, dan Hearts




Game sederhana namun digemari para pengguna Windows untuk menghilangkan stress. Sebenarnya game ini sudah tidak ada atau jarang ditemukan di Windows 8 dan beberapa versi Windows 7 dan benar-benar akan dipensiunkan di Windows 10. Jika anda menggemari Games yang seperti ini, jangan khawatir! Microsoft menyediakan mentahan dari ketiga game ini yang siap diunduh di Microsoft's App Store. Dan juga banyak di Internet yang menyediakan game sejenis.

5. Floppy Drive




Hmm.. Floppy Drive atau yang lebih akrab disapa disket mungkin hampir sudah tidah banyak yang menggunakan. Namun jika anda mempunyai file yang tertinggal di dalam disket dan mau mengambilnya di OS Windows 10, anda harus mendownload update driver pembaca disket di windows langsung ke situs produsen disket tersebut.

Komentar

  1. iya game Solitaire, Minesweeper, dan Hearts sudah tidak ada. sayang sekali...
    http://cody.id/produk/solder/

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

6 Aktor Yang Pernah Memerankan Joker, Penjahat Favorit Sepanjang Masa

Karakter penjahat besutan DC Comics, Joker, menjadi salah satu tokoh antagonis paling dicintai para penggila komik maupun film. Karakter yang pertama kali muncul di komik Batman edisi 25 April 1940 ini merupakan salah satu tokoh yang paling populer dari seluruh karakter yang dibuat DC Comics Karakter dari Joker ini dibuat oleh trio kreatif dari DC Comics yaitu Jerry Robinson, Bill Finger dan Bob Kane sebagai musuh dari pahlawan kota Gotham, Batman. Joker digambarkan sebagai dalang dan mastermind yang gila akan perbuatan kriminal dan kejahatan. Dalam perjalanannya, Joker telah membunuh beberapa karakter komik lainnya seperti Jason Todd si Robin dan Barbara Gordon yang memerankan Batgirl. Semua hal kriminal dan kejahatan yang dilakukannnya dibuat tanpa tujuan apapun melainkan untuk kesenangannya. Beberapa Cerita awal banyak berteberan dari munculnya Joker. Namin yang paling umum adalah sang Joker terjatuh ke dalam tanki yang penuh limbah kimia yang membuat mukanya menjadi p

7 Font Yang Biasa Dipakai Desainer Grafis Profesional

Tepat memilih jenis huruf atau Font adalah hal yang wajib untuk para graphic designer. Font merupakan salah satu penentu baik atau buruknya desain yang kita buat. Jika Anda bingung memilih font yang pas untuk desain anda, mungkin ada baiknya anda mengikuti para profesional dalam desain grafis yang memakai sering memakai daftar font di bawah ini. Berikut adalah 7 font yang sering dipakai para profesional desain grafis: 1. Helvetica Benar, Helvetica adalah font yang paling banyak digunakan para profesional, bahkan para desainar yang tidak profesional sekalipun. Banyak pujian yang dilempar untuk font ini meski banyak yang meyakinkan bahwa Helvetica mempunyai jarak spasi yang terlalu pendek. 2. Trajan Trajan merupakan salah satu font terkenal yang sering dipakai di banyak poster film Hollywood. Selain itu font ini juga banyak ditemukan di visual yang berhubungan dengan Agama, Hukum, Perkawinan, kelas atau masa lalu. Banyak gambar di situs berbagi foto Flickr yang me

5 Hewan Aneh Yang Pernah Hidup Di Bumi

Sudah menonton film Jurassic World? kalau sudah tentunya kalian tahu pemeran utama dari film tersebut selain Chris Pratt si pawang ya tentulah Dinosaurus itu tersendiri. Kadal Raksasa yang hidup 65 juta tahun yang lalu pernah menjadi hewan yang mendominasi belahan bumi. Dinosaurus sendiri hidup selama 135 Juta tahun di Bumi sebelum akhirnya sebuah meteor besar menimpa bumi dan membumihanguskan spesies reptil ini. Namun selain Dinosaurus, juga terdapat beberapa hewan yang pernah hidup di bumi yang mungkin berbentuk aneh dan mengerikan. Berikut adalah 5 hewan berbentuk aneh yang pernah hidup di Bumi 1. Hallucigenia Hallucigenia ditemukan pertama kali pada 1911 dimana saat itu diperkirakan umur fosil tersebut adalah 508 juta tahun. Penemuan Hallucigenia mengubah pandangan para ilmuwan tentang mahluk laut. 508 juta tahun yang lalu yang merupakan masa geoligical jaman Kambrium yaitu momen dimana semua kehidupan di bumi mulai membentuk kehidupan yang kompleks berkembang p